Monday, September 13, 2010

Tips Menghindari Spam



Sering kali kita di jengkelkan dengan banyaknya e mail spam yang masuk padahal kita tidak menginginkannya,dan berikut adalah beberapa langkah untuk menghindari spam semoga bermanfaat
1. Berhenti berlangganan dari milis milis yang di rasa kurang bermanfaat
2. Selektif dalam memilih situs-situs yang mengharuskan anda mendaftarkan alamat e mail
3. Hindari untukmenampilkan alamat e mail di internet
4. Hapus semua spam yang sudah terlanjur masuk ke inbok e mail
5. Hindari mengklik link mencurigakan pada e mail atau pesan IM,karena bisa saja akan menghubungkan
    ke situs palsu.Di sarankan mengetik alamat situs langsung pada browser
6. Pastikan bahwa anti virus anda anti malware anda selalu upto date
7. Sebaiknya jangan membuka lampiran dari emailyang tidak di kenal
8. Jangan membalas spam yang masuk karena akan menghasilkan spam spam lain
9. Jangan mengisi formulir dalam pesan yang meminta informasi pribadi termasuk rekening atau kata sandi
     (password)

No comments:

Baca juga yang ini....